Rumusan Masalah Data KK Miskin & Pengangguran di Nagari MalalaK Timur

 

  1. Bagaimana kondisi data Kartu Keluarga Miskin (KKM) di Kecamatan Malalak Timur, dan sejauh mana ketepatan dan kelengkapan data tersebut?

  2. Apa saja faktor yang menyebabkan banyaknya data Kartu Keluarga Miskin yang tidak akurat atau tidak terbarui di Kecamatan Malalak Timur?

  3. Bagaimana dampak ketidakakuratan data Kartu Keluarga Miskin terhadap penerimaan bantuan sosial dan program pemerintah lainnya bagi masyarakat yang membutuhkan?

  4. Bagaimana tingkat pengangguran di Kecamatan Malalak Timur dan faktor-faktor yang mempengaruhi pengangguran di daerah tersebut?

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Informasi Publik Tentang Sanitasi Rumah di Nagari Malalak Timur Sebagai Berita Dalam Web Nagari

Latar Belakang Infomasi Publik Tentang Sanitasi Rumah

Pendahuluan Umum